Cara mudah daftar vaksinasi Covid-19 di Bandara Soekano-Hatta

Jumat, 10 September 2021 | 05:30 WIB Sumber: Kompas.com
Cara mudah daftar vaksinasi Covid-19 di Bandara Soekano-Hatta


"Terminal 1 untuk sementara tidak melayani penerbangan, sehingga dapat digunakan penuh sebagai sentra vaksinasi bagi penumpang pesawat dan masyarakat umum yang dinisiasikan BAIS ini selama 28 hari. Dengan lokasi vaksinasi yang cukup luas, pelaksanaan akan kami pastikan memenuhi protokol kesehatan, teratur, terorganisir, dan tidak berdesak-desakan,” ujar Awaluddin dalam keterangan tertulisnya, Kamis (9/9/2021). 

Pengaturan area di lokasi vaksinasi telah dilakukan, yakni untuk ruang tunggu, kemudian area pre-screening dan screening calon penerima vaksinasi, lalu pelaksanaan vaksinasi, dan kemudian observasi. 

Sementara itu, Kepala BAIS TNI Letnan Jenderal TNI Joni Supriyanto mengatakan sentra vaksinasi Bandara Soekarno-Hatta diharapkan dapat mendukung percepatan program vaksinasi nasional.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Cara Daftar Vaksinasi Covid-19 di Bandara Soekarno-Hatta"
Penulis : Akhdi Martin Pratama
Editor : Akhdi Martin Pratama

 

Selanjutnya: Terjadi reaksi KIPI setelah vaksinasi Covid-19? Ini yang harus dilakukan

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Editor: Barratut Taqiyyah Rafie

Terbaru