Mau Tahu Moon Phase Berdasarkan Kalender? Cek 3 Situs atau Website Ini

Minggu, 16 Januari 2022 | 11:00 WIB   Penulis: Arif Budianto
Mau Tahu Moon Phase Berdasarkan Kalender? Cek 3 Situs atau Website Ini


Daftar situs Moon Phase Calender, Bisa Lihat Penampakan Fase Bulan Berdasarkan Kalender

Situs Moon Phases

  1. Moonphases.co.uk
  2. Lunaf.com
  3. Timeanddate.com/moon/phases

Baca Juga: Yuk Mengenal Rasi Bintang atau Konstelasi, Ada Berapa Jumlahnya?

Tiga situs di atas bakal menampilkan Moon Phase Calender atau Fase Bulan berdasarkan kalender. Dari ketiga situs tersebut, Moonphases.co.uk memberikan pengalaman penggunaan yang cukup mudah.

Ada beberapa pilihan menu navigasi, seperti Moon PhasesCalendarTools, About dan Contact. Informasinya juga cukup lengkap, di mana masing-masing menu akan menampilkan informasi yang dibutuhkan.

Misalnya, Moon Phases, menu ini akan menampilkan fase Bulan yang tampak nyata. Sementara menu Calendar, bakal menampilkan Moon Phase atau fase Bulan berdasarkan bulan di kalender.

Dan masih banyak informasi menarik yang dapat Anda simak mengenai Moon Phase di situs tersebut. 

Kendati demikian, Lunaf.com dan Timeanddate.com/moon/phases juga menampilkan informasi serupa.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Editor: Arif Budianto

Terbaru