Inilah Resep Membuat Infused Water Timun yang Ampuh Rontokkan Hipertensi

Sabtu, 24 Juni 2023 | 06:22 WIB Sumber: Kompas.com
Inilah Resep Membuat Infused Water Timun yang Ampuh Rontokkan Hipertensi


Resep infused water timun 

Melansir Medical News Today, resep membuat infused water timun cukup sederhana. Siapkan bahan-bahan sebagai berikut: 

  • Delapan gelas air 
  • Dua buah timun, potong tipis 
  • sejumput garam laut (bisa dilewati) 

Cara membuat infused water timun: 

Anda tambahkan potongan timun, garam, dan air ke dalam wadah besar. Aduk sampai rata. Simpan di dalam kulkas setidaknya empat jam atau semalaman. 

Anda habiskan dalam waktu maksimal tiga hari. Agar lebih kaya rasa, Anda bisa menambahkan potongan buah-buahan lain ke dalam infused water timun. 
Seperti lemon, jeruk nipis, jeruk, daun mint, melon, nanas, sampai stroberi.(Mahardini Nur Afifah)

Baca Juga: Awas! Rutin minum jus buah kemasan bisa meningkatkan tekanan darah tinggi

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Infused Water Timun untuk Turunkan Tekanan Darah Tinggi", 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Editor: Barratut Taqiyyah Rafie
Terbaru