TIPS & TRIK - Cara menghapus cache di iPhone dengan mudah. Pengguna iPhone tertentu bisa mendapati perangkatnya dalam memori yang habis atau penuh.
iPhone merupakan salah satu ponsel yang dirilis oleh Apple sebagai flagship phone yang hanya memiliki penyimpanan internal saja.
Tentu, iPhone yang sudah memiliki memori internal yang penuh dapat diatasi dengan mudah.
Salah satu sumber masalah adalah file cache di iPhone yang berasal dari aplikasi ataupun kegiatan online.
Baca Juga: Ini Daftar iPhone yang Tak Bisa Lagi Pakai WhatsApp Mulai 24 Oktober, Catat!
Kegunaan file cache adalah untuk menyimpan informasi yang menghemat waktu dan data saat proses sebuah aplikasi atau platform.
Pengguna laptop bisa menemukan file cache dari aplikasi hingga folder browser.
Tidak perlu khawatir, kini ada langkah dan cara menghapus cache di iPhone yang mudah untuk diterapkan.
Simak beberapa cara menghapus cache di iPhone dengan mudah.
Baca Juga: Simak Harga iPhone 13, 12, 11 hingga iPhone SE Makin Murah per Mei 2022
Cara menghapus cache di iPhone
1. Cara menghapus cache di iPhone lewat Aplikasi
Pertama, cara menghapus cache di iPhone dengan mudah lewat setiap penyimpanan aplikasi:
- Buka Pengaturan.
- Cari menu Kata Sandi & Akun.
- Klik salah satu aplikasi.
- Klik Hapus Riwayat dan Data.
- Cache di setiap aplikasi akan terhapus.
2. Cara menghapus cache di iPhone lewat Foto atau Video
Lalu, cara menghapus cache di iPhone dengan mudah lewat foto atau video:
- Buka Pengaturan.
- Cari menu Photo.
- Pilih Foto atau Video yang masih tersimpan di menu Backup 30 hari.
- Selesaikan perintah hapus cache lewat Foto atau Video.
Demikian beberapa cara menghapus cache di iPhone dengan mudah dan praktis.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News